Berita Unand

- Details
Jakarta (UNAND) - Rektor Yuliandri bersilaturahmi dengan alumni-alumni Universitas Andalas yang berkarir di dunia industri dan dunia usaha di Jakarta, pada Kamis (15/12). Kegiatan ini merupakan tugas dan fungsi dari direktorat kerja sama yang bertujuan untuk mempercepat peningkatan reputasi employment pengguna tenaga kerja bagi Universitas Andalas.

- Details
Jakarta (UNAND) - Universitas Andalas gandeng perusahaan industri farmasi terbesar di Indonesia, PT. Kimia Farma, dalam hilirisasi dan komersialisasi hasil riset UNAND dalam pengembangan dan penyiapan produk dan bahan baku industri kimia dan obat, yang dijembatani melalui penandatanganan perjanjian kerahasiaan (non-disclosure agreement) pada Kamis (15/12) di Jakarta.

- Details
Padang (UNAND) - Universitas Andalas menerima rombongan tim benchmarking Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta terkait green campus, pada Rabu (14/12) di Ruang Sidang Pimpinan Rektorat Kampus UNAND Limau Manis.

- Details
Padang (UNAND) – Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Dr-Ing. Ir. Uyung Gatot S. Dinata targetkan paten Universitas Andalas tembus dunia internasional.

- Details
Padang (UNAND) - Tim Sosialisasi Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Universitas Andalas pastikan bahwa UNAND mengambil kebijakan untuk tidak mem-blacklist sekolah yang siswanya diterima tapi tidak mendaftar ulang dalam seleksi jalur prestasi atau yang sebelumnya dikenal dengan SNMPTN.

- Details
Padang (UNAND) – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkolaborasi bersama Universitas Andalas menggelar Education Financial (Edufin) sebagai upaya untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan khusunya di Sumatera Barat.

- Details
Padang (UNAND) - Sebanyak 16 perguruan tinggi di Indonesia yang berstatus Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (PTN-BH) mengikuti Seminar Akhir Riset Kolaborasi Indonesia 2022 berlangsung di Convention Hall Kampus UNAND Limau Manis Padang.